Kalapas Bitung: Pengawalan Kotak Suara TPS Khusus Lapas Bitung Berjalan Maksimal

    Kalapas Bitung: Pengawalan Kotak Suara  TPS Khusus Lapas Bitung  Berjalan Maksimal
    Kalapas Bitung Syukron Hamdani bersama Kabag SDM Polres Bitung Taufiqurahman dan personil Personil Kepolisian Polres Bitung saat Pemindahan Kotak Suara TPS Khusus di Lapas Kelas II B Bitung

    BITUNG - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Bitung meningkatkan pengamanan pada kotak suara pasca Pemilihan Umum 2024, Jumat (16/02/2024)

    Tempat Pemungutan Suara (TPS) Khusus yang berada di Lapas Bitung selesai melaksanakan perhitungan suara pada Kamis, (15/2) pukul 12.00 WITA.

    Seluruh mekanisme perhitungan surat suara sampai dengan pengawalan kotak suara diawasi oleh Panwaslu dan pihak Kepolisian.

     Dan untuk tidak terjadi kendala saat pemindahan kotak suara dari TPS Khusus ke KPU, Kepala Lapas Kelas IIB Bitung, Syukron Hamdani, pastikan pengamanan terhadap kotak suara sudah dilakukan secara maksimal.

    "Ini menyangkut amanah terhadap suara warga negara yang ada disini, saya pastikan kotak suara telah dikawal dengan sangat ketat oleh pihak Kepolisian, Panwaslu, dan anggota KPPS, hal ini kami lakukan agar tidak terdapat masalah dikemudian hari, " tegasnya (AH)

    bitung
    Abdul Halik Harun

    Abdul Halik Harun

    Artikel Sebelumnya

    Sambo Tegaskan Eforia Kemenangan Itu Kemauan...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Keimanan WBP Lapas Bitung ikuti...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Prajurit TNI AL Ikuti TFG Di HMAS Adelaide
    Dandim 1710/Mimika Sambut Kunjungan Kerja Kasad di Wilayah Kabupaten Mimika
    Kasum TNI Terima Courtesy Call  Athan Australia Brigjen Matt Campbell
    Kunjungan Irjen TNI ke Kementerian Pertahanan UEA Perkuat Kerja Sama Bilateral
    Kapolri dan Mendikdasmen Sepakat Masalah Kedisiplinan Kedepankan Keadilan Restoratif

    Tags